Informasi penting

Selandia Baru: Keuangan

Sesiapa saja yang mempertimbangkan kuliah di Selandia Baru harus mengetahui persyaratan keuangan. Dapatkan informasi terkini mengenai biaya kuliah, biaya hidup, dan sumber pembiayaan lainnya di halaman Keuangan kami. Atur keuanganmu dengan bijak agar bisa fokus pada akademik.

Wajib dibaca

BEASISWA PILIHAN UNTUK KULIAH DI SELANDIA BARU

Beasiswa Pilihan untuk Kuliah di Selandia Baru

Sebagai salah satu destinasi studi yang terkenal di dunia, Selandia Baru atau New Zealand menawarkan berbagai pilihan beasiswa. Banyak universitas di Selandia Baru dan juga pemerintah Selandia Baru yang menawarkan berbagai macam beasiswa untuk mahasiswa internasional. Salah satu contohnya adalah Beasiswa Pemerintah Selandia Baru di mana pelajar Indonesia dapat mengajukan permohonan yang mencakup biaya kuliah penuh serta tunjangan untuk biaya hidup dan akomodasi.  

287
Biaya Kuliah di Selandia Baru (New Zealand)

Biaya Kuliah di Selandia Baru (New Zealand)

Walaupun termasuk salah satu negara dengan OECD tertinggi di dunia di bidang literatur , matematika dan ilmu alam , biaya kuliah di Selandia Baru  atau New Zealand tergolong sangat tinggi.   Baik untuk program sarjana ataupun pascasarjana , pelajar diwajibkan untuk membuktikan kemampuan finansial mereka, yakni sebesar NZ$ 1,250 (US$ 1042) per bulan untuk masa belajar kurang dari sembilan bulan, dan NZ@ 15,000 (US@ 12,500) per tahun untuk masa belajar

24K
biaya hidup mahasiswa di selandia baru

Rincian Biaya Hidup dan Informasi Keuangan Mahasiswa di Selandia Baru

Kuliah di Selandia Baru atau New Zealand merupakan hal yang menjadi impian banyak pelajar internasional di dunia oleh karena sistem pendidikannya yang berkualitas tinggi serta peluang untuk mendapatkan pekerjaan di sana. Namun, sebelum berangkat ke Selandia Baru kamu perlu mengetahui biaya hidup serta informasi mengenai keuangan yang perlu kamu persiapkan sebagai seorang mahasiswa internasional. Dapatkan informasi lengkapnya dari artikel Hotcourses Indonesia yang satu ini.

2.8K
5 Peluang Beasiswa Kuliah di New Zealand yang Tidak Boleh Kamu Lewatkan

5 Peluang Beasiswa Kuliah di New Zealand yang Tidak Boleh Kamu Lewatkan

Kuliah di luar negeri memang tidak murah. Ada berbagai hal yang mempengaruhi seberapa besar biaya yang harus kamu keluarkan untuk meraih gelar impianmu, termasuk di antaranya lokasi atau negara yang menjadi destinasi studimu. Bagi sebagian besar calon mahasiswa, mencari beasiswa merupakan salah satu jalan keluar utama untuk mengatasi kendala mahalnya biaya untuk studi di luar negeri.   Untungnya, saat ini sudah banyak institusi atau lembaga yang dapat membantu

303
LANGKAH SEBELUMNYA
3 Mendaftar ke universitas
LANGKAH SELANJUTNYA
5 Melamar visa