University of Colorado - Denver

Amerika Serikat Amerika Serikat

DILIHAT 389 KALI

PERINGKAT TIMES: 301

Ringkasan

Ringkasan

University of Colorado meluaskan divisinya ke wilayah Denver pada tahun 1912, dan jadilah University of Colorado Denver, yang terletak di jantung kota Speer Boulevard dan Aurania Parkway, juga satu kampus di Aurora, bernama Anschutz Medical Campus. Jumlah mahasiswa yang terdaftar di kota Denver dan Pusat Ilmu Kesehatan ada 15.000 orang . Universitas ini menawarkan jenjang sarjana, master, doktoral dan jenjang profesional awal. Sekolah yang dimiliki antara lain, sekolah Kedokteran Gigi, Sekolah Pascasarjana, Sekolah Kedokteran, Sekolah Keperawatan dan Sekolah Farmasi.

GRATIS

Ebook 'Kuliah di Amerika Serikat'!

Tertarik kuliah di Amerika? Temukan panduan terlengkapnya sekarang!

Mungkin ada beberapa persyaratan IELTS yang berbeda, tergantung jurusan yang kamu ambil

Cari jurusan yang kamu suka

Mencari jurusan

Pilih jenjang*

Fakta penting University of Colorado - Denver

Peringkat

Indeks Keanekaragaman Hotcourses (Apa ini?)

DIVERSITY INDEX
Sumber: IIE

77 kewarganegaraan mahasiswa internasional di universitas ini

INDEKS "MERASA DI RUMAH"
Sumber: IIE

0.23% Mahasiswa internasional dari Indonesia

Times Higher Education World University Rankings 2025
Sumber: THE

301

SKOR KESELURUHAN

51.1–53.6

PENGAJARAN

34.1%

PERSPEKTIF INTENASIONAL

36.9%

PENDAPATAN DARI PENELITIAN DAN INDUSTRI

73.1%

PENELITIAN

25.4%

PENGARUH PENELITIAN (JUMLAH KUTIPAN)

93.6%
QS World University Rankings 2025
Sumber: QS

761

Peringkat Akademik Universitas Dunia 2024
Sumber: ARWU

201

Kehidupan mahasiswa dalam angka

BIAYA PER TAHUN
BIAYA HIDUP

US$14.940

SEWA AKOMODASI RATA-RATA
Sumber: College Board

US$9.804

BIAYA KULIAH RATA-RATA PER TAHUN

S1

US$37.179

S2/S3

US$27.133

Ulasan mahasiswa

Belum ada ulasan untuk universitas ini. Jadilah yang pertama untuk menulis.

Hubungi kami